Rabu, 18 Februari 2009

Penerimaan Taruna/Taruni

BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PERHUBUNGAN
Penerimaan Taruna/Taruni Baru Tahun Akademik 2009/2010

DIKLAT PERHUBUNGAN UDARA
Program Diploma:
- D.II Penerbitan Sayap Tetap (Fixex Wing)
- D.II Penerbitan Sayap Putar (Rotary Wing)
- D.III Operasi Bandar Udara (FOO)
- D.III Teknik Pesawat Udara (TPU)
- D.III Teknik Navigasi Pesawat Udara (TNU)
- D.III Teknik Listrik Bandara (TLB)
- D.III Teknik Mekanikal Bandara (TMB)
- D.III Teknik Bagunan dan Landasan (TBL)
- D.III Pemandu Lalu-Lintas Udara (PLLU)
- D.III Penerangan Aeronautika (PA)
- D.III Pertolongan Kecelakaan Penerbangan (PKP)
- D.III Komunikasi Penerbangan (KP)
- D.III Operasi Bandar Udara (OBU)

Program Non-Diploma
- Non Diploma Teknik Pesawat Udara (TPU)

DIKLAT PERHUBUNGAN DARAT
Program Diploma:
- D. IV Transportasi Darat
- D.III Lalu Lintas Angkutan Jalan
- D.III Perkeretaapian
- D.III Lalu Lintas Angkutan Sungai Danau & Penyeberangan
- D.II Pengujian Kendaraan Bermotor

DIKLAT PERHUBUNGAN LAUT
Program Diploma:
- D.IV Nautika
- D.IV Teknika
- D.IV Ketatalaksanaan


PENDAFTARAN FORMULIR PENDAFTARAN TES POTENSI AKADEMIK
2 Februari – 27 Maret 2009 Sudah dapat diperoleh melalui 5 APRIL 2009
sekolah-sekolah dan
tempat-tempat pendaftaran

PENGUMUMAN TES POTENSI AKADEMIK
27 APRIL 2009
Keterangan lebih lanjut http://www.Dephub.go.id atau http://www.deklat.dephub.go.id

4 komentar:

Anonim mengatakan...

keren,..dah ada penerimaan ya????

Fina Nur Diana mengatakan...

aku mau tanya nih....

gimana sih pendidikan dasarnya misal aku masuk di manajemen penerbangannya....???

apa,,militernya sangat kuat di jurusan itu dan seperti apakah gambarannya di pendidikan kusus d jurusan manajemennya saja???

Mohon dibalas,,,,karena saya perlu sekali!!!!

Fina Nur Diana mengatakan...

aku mau tanya nih....

gimana sih pendidikan dasarnya misal aku masuk di manajemen penerbangannya....???

apa,,militernya sangat kuat di jurusan itu dan seperti apakah gambarannya di pendidikan kusus d jurusan manajemennya saja???

Mohon dibalas,,,,karena saya perlu sekali!!!!

vivi ria anggraeni mengatakan...

MAU TANYA LOKASI DISHUB UDARA,LAUT N DARAT DIMANA???

Template by - Abdul Munir